...

Advis Teknis Penanganan Abrasi dan Pengendalian Banjir di Kawasan Pantai Gelora, Sumbawa - NTB

2023-05-16 07:23:05

Halo Sobat Balai Pantai!
Bli Jakti bawa berita lagi nih
Hari Selasa (4/4) kemarin Balai Teknik Pantai baru saja melaksanakan Advis Teknis terkait desain pengaman pantai yang akan digunakan untuk Penanganan Abrasi dan Pengendalian Banjir di kawasan Pantai Gelora, Kabupaten Sumbawa, Provinsi Nusa Tenggara Barat. Dalam advis ini, Sub Koordinator Layanan Teknis M. Hendro Setiawan, S.T., M.T dan tim advis BTP meninjau langsung ke lokasi untuk memverifikasi konsep desain yang telah disusun agar sesuai dengan kondisi yang dibutuhkan di lapangan. Semoga dengan advis teknis yang diberikan Balai Teknik Pantai, penanganan abrasi dan pengendalian banjir di kawasan Pantai Gelora dapat dilakukan secara optimal.

.

On Tuesday (4/4) last week, Balai Teknik Pantai just carried out a Technical Advisory related to the design of coastal safety that will be used for Abrasion Management and Flood Control in the Gelora Beach area, Sumbawa Regency, West Nusa Tenggara Province.

In this advice, the Sub Coordinator of Technical Services M. Hendro Setiawan, S.T., M.T and the BTP advice team visited the location directly to verify the design concept that had been prepared to match the conditions needed in the field.
Hopefully with the technical advice provided by Balai Teknik Pantai, abrasion management and flood control in the Gelora Beach area can be carried out optimally.







Berita Terbaru

  • HARI BAKTI PEKERJAAN UMUM KE-79
    Chania
    Tanggal 3 Desember diperingati sebagai Hari Bakti Peker ...
  • Seminar Nasional Bendungan Besar 2024
    Chania
    Balai Teknik Pantai berpartisipasi dalam acara Seminar ...
  • 2nd UNESCO-ICO Global Tsunami Symposium
    Chania
    Dalam rangka memperingati 20 tahun Tsunami Aceh, BMKG b ...
  • Advis Teknis Kabupaten Kaur, Provinsi Bengkulu
    Chania
    Dalam rangka mendukung pembangunan pengaman pantai di K ...
tags: